Thursday, October 17, 2019

3508. ALI BIN ABI THALIB MEMBERI CINCIN


ALI BIN ABI THALIB MEMBERI CINCIN
Oleh: Drs. H. M. Yusron Hadi, M.M.

1.    Al-Quran surah An-Maidah (surah ke-5) ayat 55.

إِنَّمَا وَلِيُّكُمُ اللَّهُ وَرَسُولُهُ وَالَّذِينَ آمَنُوا الَّذِينَ يُقِيمُونَ الصَّلَاةَ وَيُؤْتُونَ الزَّكَاةَ وَهُمْ رَاكِعُونَ

      Sesungguhnya penolongmu hanya Allah, Rasul-Nya, dan orang-orang yang beriman, yang mendirikan salat dan menunaikan zakat, seraya mereka tunduk (kepada Allah).

2.    Asbabun nuzul (penyebab turunnya) surah Al-Maidah (surah ke-5) ayat 55.
1)    Ammar bin Yasir menjelaskan suatu saat seorang pengemis mendatangi Ali bin Abi Thalib.
2)    Ali bin Abi Thalib sedang mengerjakan salat sunah.
3)    Kemudian Ali bin Abi Thalib melepaskan cincinnya dan memberikannya kepada pengemis tersebut.
4)    Kemudian turun ayat 55 ini.


Daftar Pustaka
1.    Hatta, DR. Ahmad. Tafsir Quran Per Kata, Dilengkapi dengan Asbabun Nuzul dan Terjemah. Penerbit Pustaka Maghfirah, Jakarta 2011.
2.    Al-Quran Digital, Versi 3.2. Digital Qur’an Ver 3.2.
3.    Tafsirq.com online.








Related Posts:

0 comments:

Post a Comment