Wednesday, October 16, 2019

3499. ALLAH MENERIMA TOBAT


ALLAH MENERIMA TOBAT
Oleh: Drs. H. M. Yusron Hadi, M.M.

1.    Al-Quran surah An-Maidah (surah ke-5) ayat 38.

وَالسَّارِقُ وَالسَّارِقَةُ فَاقْطَعُوا أَيْدِيَهُمَا جَزَاءً بِمَا كَسَبَا نَكَالًا مِنَ اللَّهِ ۗ وَاللَّهُ عَزِيزٌ حَكِيمٌ

      Pria dan wanita yang mencuri, potong tangan keduanya (sebagai) balasan atas perbuatan yang mereka lakukan dan sebagai siksaan dari Allah. Dan Allah Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana.

2.    Al-Quran surah An-Maidah (surah ke-5) ayat 39.

فَمَنْ تَابَ مِنْ بَعْدِ ظُلْمِهِ وَأَصْلَحَ فَإِنَّ اللَّهَ يَتُوبُ عَلَيْهِ ۗ إِنَّ اللَّهَ غَفُورٌ رَحِيمٌ
     Tetapi siapa bertobat setelah melakukan kejahatan dan memperbaiki diri, maka sesungguhnya Allah menerima tobatnya. Sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.

3.    Asbabun nuzul (penyebab turunnya) surah Al-Maidah (surah ke-5) ayat 38 dab 39.
1)    Abdullah bin Amr menjelaskan ayat 38 turun berkaitan dengan peristiwa  pencurian.
2)    Wanita yang melakukan pencurian berkata,”Ya Rasulullah, apakah tobatku masih diterima.”
3)    Kemudian turun ayat 38 dan 39 ini.


Daftar Pustaka
1.    Hatta, DR. Ahmad. Tafsir Quran Per Kata, Dilengkapi dengan Asbabun Nuzul dan Terjemah. Penerbit Pustaka Maghfirah, Jakarta 2011.
2.    Al-Quran Digital, Versi 3.2. Digital Qur’an Ver 3.2.
3.    Tafsirq.com online.






Related Posts:

0 comments:

Post a Comment