HALAL BANGKAI IKAN DAN BELALANG
Oleh: Drs. H. M. Yusron Hadi, M.M.

A. Bangkai ikan dan belalang hukumnya
halal.
1.
Ada 2 hewan dikecualikan oleh syariat Islam dari kategori
bangkai, yaitu:
1)
Belalang.
2)
lkan dan semua hewan yang hidup dalam air.
2.
Rasulullah bersabda,”Laut itu airnya suci dan bangkainya
halal.”
3.
Allah berfirman,”Dihalalkan bagimu hewan laut dan
makanannya.”
4.
Al-Quran
surah Al_maidah (surah ke-5) ayat 96.
أُحِلَّ لَكُمْ صَيْدُ
ٱلْبَحْرِ وَطَعَامُهُۥ مَتَٰعًا لَّكُمْ وَلِلسَّيَّارَةِ ۖ وَحُرِّمَ عَلَيْكُمْ
صَيْدُ ٱلْبَرِّ مَا دُمْتُمْ حُرُمًا ۗ وَٱتَّقُوا۟ ٱللَّهَ ٱلَّذِىٓ إِلَيْهِ
تُحْشَرُونَ
Dihalalkan bagimu hewan buruan laut dan makanan (yang berasal) dari laut sebagai makanan yang lezat bagimu, dan bagi orang yang dalam perjalanan; dan diharamkan atasmu (menangkap) hewan buruan darat, selama kamu dalam ihram. Dan bertakwalah kepada Allah yang kepada-Nya kamu akan dikumpulkan.
Dihalalkan bagimu hewan buruan laut dan makanan (yang berasal) dari laut sebagai makanan yang lezat bagimu, dan bagi orang yang dalam perjalanan; dan diharamkan atasmu (menangkap) hewan buruan darat, selama kamu dalam ihram. Dan bertakwalah kepada Allah yang kepada-Nya kamu akan dikumpulkan.
5.
Rasulullah
pernah mengirim sekelompok sahabat keluar kota.
1)
Para
sahabat menemukan bangkai ikan besar.
2)
Mreka makan ikan itu selama 20 hari lebih.
3)
Setelah tiba di Madinah, mereka menceriterakan kepada
Rasulullah.
4)
Rasulullah bersabda,”Makanlah rezeki yang telah Allah berikan
untuk kalian, berilah aku jika ada sisanya.”
5)
Sahabat memberi sisa ikan sedikit kepada Rasulullah dan
beliau memakannya.
6.
Ibnu Abi Aufa berkata,”Kami berperang sebanyak 7 kali bersama
Rasulullah, kami makan belalang bersama beliau.”.
Daftar Pustaka.
1. Qardhawi, Syekh Muhammad Yusuf Qardhawi. Halal
dan Haram dalam Islam. Alih bahasa: H. Mu'ammal Hamidy. Penerbit: PT. Bina
Ilmu, 1993.
2. Al-Quran Digital, Versi 3.2. Digital Qur’an
Ver 3.2
3. Tafsirq.com online.
0 comments:
Post a Comment