MALAM TAHUN BARU 2024
BIASA SAJA SEPERTI HARI LAIN
Oleh: Drs. H.M. Yusron Hadi, M.M.
Pak Kiai:
“Maaf Pak Pendeta.
Apa yang dilakukan umat
Kristen.
Pada malam tahun baru
2024 Masehi?”
Pendeta:
“Kami pada malam tahun
baru.
Tak ada kegiatan istimewa.
Seperti biasanya.
Pukul 19.00 - 20.00 WIB.
Kebaktian di Gereja
masing-masing.
Lalu pulang.
Dan paginya.
Pukul 07.00 - 09.00 WIB.
Kami ke gereja kembali.
Hanya itu kegiatan
kami.”
Pak Kiai:
“Jadi tak ada aktifitas Istimewa?”.
Pendeta:
“Iya itu saja”.
Pak Kyai:
“Apakah umat Kristiani.
Tak turun ke jalan.
Memeriahkan tahun baru Anda?”
Pendeta:
“Tidak ada”.
Pak Kyai:
“Kenapa mereka tak turun
ke jalan.
Memeriahkan tahun barunya?”
Pendeta:
“Buat apa kami turun ke jalan.
Tanpa kami turun ke
jalan.
Umat Islam sudah memeriahkan.
Tahun baru kami.”
Pak Kiai:
“Maksudnya bagaimana?”
Pendeta:
“Kami tak perlu turun ke
jalan.
Kami haturkan terimakasih.
Kepada umat Islam.
Yang meramaikan Tahun
Baru kami.
Coba Pak KIai lihat.
Pada tahun baru kami.
Yang dagang petasan.
Yang beli petasan.
Yang bakar petasan
Semua umat Islam.
Untuk rayakan Tahun Baru
kami.
Yang dagang terompet.
Yang beli terompet.
Yang meniup terompet
Semua umat Islam.
Demi meriahkan tahun
baru kami.
Yang dagang kembang api.
Yang beli kembang api.
Yang membakar kembang
api .
Semua umat Islam .
Memeriahkan tahun baru
kami.
Umat Islam
berbondong-bondong.
Ke ancol, TMII, puncak.
Tempat hiburan.
Jalanan macet.
Memeriahkan tahun baru kami.
GERAKAN SEPIKAN MALAM TAHUN BARU
Umat Islam di seluruh
dunia.
Di Indonesia.
Tak keluar malam.
Pada 31 Desember 2023.
Tidak menonton TV.
Tidak bakar petasan.
Tak ada kembang api.
Tidak meniup terompet.
Tapi banyak berzikir.
Banyak tilawah.
Banyak mengaji.
Insya Allah.
Kita bisa buktikan.
Bahwa malam tahun baru.
'TAK ADA APA-APANYA'.
(Sumber fb)
0 comments:
Post a Comment