Thursday, February 9, 2023

16615. WARGA NU DILARANG MEROKOK DI KAMPUS UMSIDA SIDOARJO

 


WARGA NU DILARANG MEROKOK DI KAMPUS UMSIDA SIDOARJO

Oleh: Drs H M Yusron Hadi, MM

 

 

 

 

Rayakan 1 abad NU.

Kampus Muhammadiyah Sidoarjo.

 

Gratis ribuan nasi bungkus.

Dan Layanan lainnya.

 

Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA).

Siapkan:

1)        Tempat istirahat.

2)        Makanan gratis.

 

Bagi para jemaah NU.

Peringatan 1 abad NU.

 

Di GOR Delta Sidoarjo.

Selasa (07/02/2023).

 

Kepala Sekretariat.

 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

 Kumara Aji Kusuma mengatakan.

 

Pihaknya ingin jadi bagian umat.

Yang saling mendukung.

 

Dukungan ini.

Inisiatif keluarga besar Muhammadiyah.

 

Pimpinan Daerah Muhammadiyah.

 Kabupaten Sidoarjo.

 

“Beberapa tamu luar Sidoarjo.

Sudah konfirmasi panitia.

 

Pakai fasilitas Muhammadiyah.

Sejak 6 Februari 2023.

 

Pukul 22.00 WIB.

Mereka sudah datang,” ujar Kumara.

 

Fasilitas dan layanan gratis.

Dari warga Muhammadiyah.

 

Acara resepsi seabad NU.

Yaitu:

1)                Parkir kendaraan.

2)                Masjid untuk istirahat.

 

3)                2.000 nasi bungkus.

4)                9.000 air minum.

 

5)                3.000 porsi bakso.

6)                Teh hangat dan snack 2.000 orang.

 

7)                Ambulan gratis.

 

Di kampus perguruan Muhammadiyah.

Jalan Mojopahit 666B Sidoarjo.

 

Kegiatan ini gabungan elemen.

Yaitu:

 

1)        Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida).

2)        SMA Muhammadiyah 2 (Smamda) Sidoarjo.

3)        Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Sidoarjo.

 

Karena di komplek kampus dan masjid.

Pihak UMSIDA.

 

Melarang jamaah merokok.

Di lokasi transit.

 

(Sumber muhammadiyah)

 

0 comments:

Post a Comment