ADA 7 CARA NABI MUHAMMAD TERIMA WAHYU
Oleh: Drs. H. M. Yusron Hadi, M.M.
Ada 7 cara Nabi Muhammad.
Menerima wahyu dari Allah.
Yaitu lewat:
1)
Mimpi hakiki sebenarnya.
2)
Bisikan dalam hati.
3)
Malaikat muncul berupa seorang pria.
4)
Seperti suara gemerincing lonceng.
5)
Malaikat muncul dalam bentuk aslinya.
6)
Lewat lapisan langit.
7)
Firman Allah langsung.
1.
Mimpi hakiki sebenarnya.
Wahyu turun berupa mimpi hakiki atau benar.
2.
Wahyu turun lewat bisikan dalam jiwa dan
hati.
Tanpa terlihat oleh Nabi.
3.
Malaikat muncul di depan Nabi Muhammad.
Berupa seorang pria.
Terkadang sahabat bisa melihatnya.
4.
Wahyu turun berupa suara gemerincing
lonceng.
Wahyu paling berat.
Malaikat
tak dilihat oleh Nabi.
Nabi Muhammad
dahinya berkerut dan berkeringat.
Meskipun
pada suhu sangat dingin.
Hewan ditunggangi Nabi menderum ke tanah.
Saat paha
Nabi di atas Zaid bin Tsabit.
Zaid bin
Tsabit merasa berat.
Hampir
tak kuat menyangganya.
5.
Malaikat turun melihatkan rupa aslinya.
6.
Wahyu turun pada Nabi.
Lewat lapisan-lapisan
langit.
Pada
malam lsra Mikraj.
7.
Allah berfirman langsung pada Nabi Muhammad.
Tanpa
perantara.
Seperti
wahyu turun pada Nabi Musa.
(Sumber Sirah Nabawi Syekh Syafiyur Rahman)
0 comments:
Post a Comment