Wednesday, November 8, 2023

31034. SEKITAR 71 PERSEN DPT TAK PILIH BUPATI SIDOARJO 2020

 


SEKITAR 71 PERSEN DPT TAK PILIH BUPATI SIDOARJO 2020-2024

Oleh: Drs. H. M. Yusron Hadi, M.M

 

 

 

Hasil Pilkada Sidoarjo

Tahun 2020-2024

 

1)        DPT 1,4 juta lebih pemilih .

 

2)        Calon Bupati dan Wakil Bupati terpilih.

Dapat suara kurang dari 400.000 pemilih.

 

 Artinya.

Lebih dari 1 JUTA pemilih.

TIDAK MEMILIH 

 

Bupati dan wakil Bupati.

Yang  terpilih.

 

 PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI SIDOARJO 2020

 Rabu, 9 Desember 2020

 

HASIL REKAP KPU SIDOARJO

 PILKADA SIDOARJO 2020.

 

1)        Bambang Haryo Sukartono-Taufiqulbar  = 373.516 suara.

 

2)        Ahmad Muhdlor Ali-Subandi = 387.766 suara.

 

Sekitar 400.000 dari 1,4 juta = 29 persen.

Tak pilih  Bupati terpilih 71 persen.

 

3)        Kelana Aprilianto-Dwi Astutik =  212.594 suara.

 

Ketua Komisi Pemilihan Umum

Kabupaten Sidoarjo.

 

 M Iskak katakan.

Rabu (16/12/2020).

 

1)        Suara sah 18 kecamatan = 973.876 suara.

2)        Tingkat partisipasi masyarakat = 71 persen.

 

3)        Daftar pemilih tetap  1.404.887 orang.

 

KPU Sidoarjo mempersilakan pasangan calon peserta yang tidak puas.

Agar gajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK).

 

Waktu pasangan calon untuk melakukan gugatan maksimal 3 hari.

Setelah penetapan hasil suara.

 

Rapat pleno dihadiri KPU Jawa Timur, Bawaslu Sidoarjo, Panitia Pemilih Kecamatan (PPK) se-Sidoarjo, dan saksi masing-masing calon 2 orang, dan lembaga pemantau pemilu.

 

Juga jajaran Forkopimda Sidoarjo.

Ketua DPRD Sidoarjo Usman.

Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Sumardji.

 

(Sumber kompas)

 

0 comments:

Post a Comment