Monday, June 20, 2022

13690. PENGUSAHA JABAR UPAH TINGGI PINDAH JATENG KURANG KARYAWAN

 

 


 

PENGUSAHA JABAR UPAH TINGGI PINDAH JATENG KURANG KARYAWAN

Oleh: Drs. H. M. Yusron Hadi, M.M.

 

 

 

Curhat Pengusaha:

Di Karawang upah tinggi.

 

Tapi pindah ke Jateng.

 Sulit dapat pekerja.

 

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo).

Mencatat ratusan perusahaan.

Pindah dari Kabupaten Karawang.

 

Karena upah buruh di Karawang.

Terlalu tinggi.

Hingga Rp 4,798.312.

 

Atau urutan nomor 2 tertinggi.

Setelah Kota Bekasi.

 

Ketua Umum Apindo.

Hariyadi Sukamdani mengungkapkan.

 

Bahwa perusahan pindah.

Ke daerah yang Upah Minimum Provinsi (UMP).

Lebih rendah.

 

Salah satunya.

Provinsi Jawa Tengah.

 

"Jawa Tengah perkembangan industrinya cukup maju.

 

Jadi mereka relokasinya ke sana,” jelas Hariyadi.

Minggu (19/6/2022).

 

Tapi perusahaan yang pindah.

Sulit mendapat pekerja.

 

Sehingga perusahaan masih mencari pekerja.

Solusinya yaitu UMP lebih moderat.

Atau UMP sesuai suplai dan demand industri.

 

 

Ketua Apindo Karawang.

Abdul Syukur menuturkan.

 

Tahun 2022.

Perusahaan di Karawang.

Tinggal 900 saja.

 

Tahun 2018.

Di Kawarang ada 1.752 perusahaan.

 

 

(Sumber karawang)

0 comments:

Post a Comment